ANDA WAJIB TAHU !!! MOSI DEBAT UNTUK LOMBA PRAKTIKUM SASTRA KE-26 TAHUN 2018

1)      Mosi debat bertemakan Sastra, Bahasa, Budaya dan Umum. Berikut mosi untuk babak penyisihan:
a.     Bahasa
·         Penggunaan bahasa asing dalam kehidupan sehari hari menunjukkan kurangnya rasa nasionalisme seseorang
·         Public speaking merupakan cerminan dari tingkat intelektual seseorang.
·          Ujian Kemahiran Bahasa Indonesia (UKBI) sebagai syarat kelulusan mahasiswa.
·         Masyarakat perkotaan tidak perlu belajar bahasa daerah.
·         Pertukaran pelajar antar negara merupakan cara yang efektif untuk memperkenal bahasa Indonesia.
·         Penerapan sistem paspor bahasa terhadap Warga Negara Asing untuk memperkenalkan bahasa Indonesia di kancah Internasional
·         Perbendaharaan kata merupakan unsur utama dalam kemampuan berbahasa seseorang.
a.      Umum
·         Kualitas tenaga medis di indonesia sebanding dengan tenaga medis luar negeri
·         Peningkatan taraf pendidikan petani menjadi tugas utama pemerintah dalam meningkatkan kesejahteraan hidup mereka.
·         Eksistensi Perguruan Tinggi menentukan mutu pendidikan.
·         Penggunaan tranportasi online mematikan eksistensi tranportasi Konvensional.
·         Peningkatan bidang ekonomi lebih baik daripada peningkatan bidang pendidikan di indonesia.
·         Negara berkembang harus bergantung kepada negara maju
·          Membangun jalan raya lebih baik daripada membangun gedung sekolah di daerah terpencil
b.     Sastra
·         Media sosial sebagai media apresiasi sastra Indonesia.
·         Internet penyebab tidak orisinilnya sebuah karya sastra.
·         Karya sastra sebagai media pembelajaran di sekolah
·         Guru bahasa Indonesia harus memiliki kemampuan di bidang sastra.
·         Penerbitan minimal satu buku menjadi syarat kelulusan mahasiswa bahasa dan satra indonesia.
·         penulisan karya sastra di media sosial membuat penerbitan buku sastra menurun.
c.      Sosial dan Budaya
·         Tindak kriminal di indonesia disebabkan banyak anak yang diterlantarkan orang tua
·         Pedagang Kaki Lima (PKL) di pinggir jalan harus dilakukan penggusuran agar negara indonesia tidak terlihat miskin di mata dunia.
·         Perilaku menyimpang remaja disebabkan oleh perkembangan teknologi
·          Keputusan MK terhadap pelegalan LGBT di Indonesia.
d.     Pendidikan
·         Try out yang diadakan di sekolah kurang efektif dalam mempersiapkan mental siswa dan guru menghadapi ujian nasional.
·          Pemberian pendidikan "sex education" di bangku sekolah dasar
·          Tingginya rasa nasionalisme seseorang disebabkan tingginya tingkat pendidikan.
·         Pemberian peringkat di sekolah pemicu malasnya siswa untuk bersaing dalam belajar.
·           Pendidikan budaya melayu menjadi mata pelajaran wajib di sekolah yang ada di Riau.
Penanggung Jawab: Afriliyani Safitri (081266410132)


Komentar

Postingan populer dari blog ini

MOSI DEBAT SMA BULAN BAHASA 2019

MOSI YANG DILOMBAKAN DALAM DEBAT PRATIKUM SASTRA KE 27

NASKAH PUISI UNTUK LOMBA BACA PUISI BULAN BAHASA 2019 TINGKAT MAHASISWA